Seperti yang kami bahas dalam posting yang lalu, kini SaWi merambah media baru untuk mengajak travellers sekalian lebih aware terhadap wisata tanah air. Media tersebut adalah media Fashion (sementara baru ada T Shirt) bertemakan wisata lokal di Indonesia.
Katalog T Shirt SaranWisata
Nah, agar media baru ini dikenal luas dan agar pesan cinta wisata Indonesia semakin tersebar, pada tulisan ini SaWi ingin memperkenalkan beberapa desain T Shirt / Kaos yang SaWi buat. Oiya, T Shirt ini tidak SaWi jual sendiri tetapi kami memanfaatkan salah satu marketplace startup di dunia Fashion yaitu tees.co.id. Etalase toko T-Shirt SaranWisata bisa di cek di https://tees.co.id/s/SaWiCo dengan harga antara 100 ribu hingga 120 ribu.
T-Shirt Preinan neng Jogja |
T Shirt “Bukan Traveller, Cuma Seneng Liburan” |
T Shirt “Wonderful Island Bali” |
T Shirt “Ngapain Liburan ke Singapura” |
T Shirt “Landscape Jakarta” |
T Shirt “Liburan itu Mutlak Perlu” |
T Shirt / Kaos “Pengen Liburan” |
T Shirt “Masih ada Monas dan Busway” |